Usai Disambut Sebagai Pejabat Baru Kapolres Bantaeng, AKBP Andi Kumara Langsung Vaksin Dosis 3

    Usai Disambut Sebagai Pejabat Baru Kapolres Bantaeng, AKBP Andi Kumara Langsung Vaksin Dosis 3

    BANTAENG -  Disela kegiatan Lepas Sambut Pejabat Lama dan Pejabat Baru Kapolres Bantaeng dari AKBP Rachmat Sumekar SIK Msi kepada AKBP Andi Kumara SH., SIK., MSi., dilaksanakan Vaksin Dosis 3 Atau Vaksin Boster. Kegiatan dilakukan di Aula Mapolres Bantaeng, Jalan Sungai Bialo Bantaeng, Sulawesi Selatan, 14 Pebruari 2022.

    Didampingi oleh Bupati Bantaeng Dr. H. Ilham Syah Azikin MS.i bersama Dandim 1410 Bantaeng Letkol Arm. G. Awan Febrianto S.Sos dan disaksikan oleh unsur Forkopimda Kab Bantaeng beserta undangan, Kapolres Bantaeng AKBP Andi Kumara SH, Sik, Msi bersama Ibu Ketua Bhayangkari Cabang Bantaeng, Ny Loveita Andi Kumara melaksanakan Vaksin Dosis 3 atau Vaksin Booster.

    Menurut Kapolres Bantaeng,  Vaksinasi penting dimasa Pandemi untuk membentengi diri dari Virus Covid-19, Vaksin aman dan semua warga sebaiknya melaksanakan vaksinasi sebagai salah satu upaya menangkal bahaya Covid-19. 

    Kapolres Bantaeng berharap agar semua warga khususnya warga Bantaeng melaksanakan Vaksinasi, diharapkan bulan ini semua warga sudah vaksin sehingga segera tercipta Herd Immunity di Kabupaten Bantaeng. 

    Saat ini untuk Kabupaten Bantaeng Capain Vaksin Covid 19 untuk Dosis 1 sebanyak 74, 38%, Dosis 2 sebanyak 38, 59?n Dosis 3 0, 50% Per tanggal 13 Februari 2022.

    "ayo segera laksanakan Vaksinasi, jangan ditunda lagi", tambah ÀKBP Andi Kumara.(**)

    Bantaeng sulsel
    Ryawan Saiyed

    Ryawan Saiyed

    Artikel Sebelumnya

    Pusterad Gelar Mobile Training Team di Kodam...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Pangkep AKBP Ibrahim Aji Hadiri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Antusias warga kel. maricaya sambut giat Minggu Kasih Polda Sulsel 
    Dipenutupan Berbaur Fest 2024, drg. Hj. Ulfah Nurul Huda, MARS gunakan busana Wastra Corak Barru
    Polda Sulsel Saling Curhat dengan Warga Kelurahan Maricaya
    KAHMI Sulsel Bakal Gelar Serial FGD, Cari Solusi Komprehensif Atasi Banjir dan Longsor
    Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan Agus Salim Secara Resmi Tutup  Turnamen Sepak Bola Kajati Sulsel Cup I 2024

    Ikuti Kami